Juknis JAMKESMAS 2009

22 12 2009

Selasa, 22 Desember 2009 @ Bukit Alamanda

Berdasarkan Juknis Jamkesmas 2009, melalui SK Dirjen Binkesmas No. HK.02.04./BI.1/2708/09, pengelolaan Program Jamkesmas dan Jaringannya mendapat sedikit perubahan. Perubahan tersebut tentu merupakan hasil evaluasi saksama yang di lakukan Departemen Kesehatan dan jajaran lainnya. Baca entri selengkapnya »





Dana Jamkesmas Kab. Garut

24 10 2009

jamkesmasDana jaminan kesehatan bagi masyarakat miskin daerah (Jamkesda) yang bersumber dari Bantuan Gubernur Jawa Barat 2009 senilai Rp 5,051 miliar tidak bisa dicairkan. Pasalnya, Pemkab Garut belum memiliki Surat Keputusan (SK) Bupati Garut yang mencantumkan kepesertaan masyarakat dari keluarga miskin (gakin) yang masuk dalam kuota Jamkesda. Baca entri selengkapnya »





JAMKESDA

17 09 2009

jamkesmas

Setelah Pemerintah Pusat Mengeluarkan kebijakan mengenai Program Jamkesmas, kini giliran Pemerintah Daerah Prov. Jawa Barat mengeluarkan program Jamkesda. Belum begitu jelas memang mengenai tata cara pengelolaannya, namun dilihat dari paparan singkat sosialisasi program tersebut, kurang lebih 5 milyar akan digelontorkan ke Kabupaten Garut untuk meningkatkan derajat kesehatan masyarakatnya yang notabene sebagai masyarakat dengan indeks pembangunan kesehatan terrendah di Jawa Barat. Baca entri selengkapnya »